Menteri Kehutanan (Menhut) Raja Juli Antoni melantik pejabat pimpinan tinggi pratama (Eselon II) Kementerian Kehutanan, di Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta, Kamis (23/1/2025).
Pelantik 55 pejabat eselon II itu menyusul pelantikan sejumlah pejabat Eselon I Kemenhut pekan lalu. Pelantikan pejabat eselon I dan II yang telah dilakukan menandai tuntasnya transformasi pemisahan Kementerian Kehutanan dengan Kementerian Lingkungan Hidup.
Adapun daftar pelantikan pejabat eselon II kali kali ini adalah:
- DR. EDI SULISTYO HERI SUSETYO, S.HUT., M.SI. (KEPALA BIRO PERENCANAAN)
- DEDY ASRIADY, S.SI., M.P (KEPALA BIRO SUMBER DAYA MANUSIA DAN ORGANISASI
- VERY SANTOSO, S.E., M.M. (KEPALA BIRO KEUANGAN)
- SUPARDI, S.H., M.H. SEBAGAI KEPALA BIRO HUKUM
- IRFAN MUDOFAR, S.HUT., M.A, M.AP. (KEPALA BIRO UMUM)
- KRISDIANTO, S.HUT., M.SC., PH.D. (KEPALA BIRO HUBUNGAN MASYARAKAT DAN KERJA SAMA LUAR NEGERI)
- DR. ISHAK YASSIR, S.HUT., M.SI. (KEPALA PUSAT DATA DAN INFORMASI )
- MUHAMMAD AHDIYAR SYAHRONY, S.H., M.H. (KEPALA PUSAT KEBIJAKAN STRATEGIS)
- GUN GUN HIDAYAT, S.HUT., M.SC., PH.D. (KEPALA PUSAT PENGEMBANGAN HUTAN BERKELANJUTAN)
- DR. WENING SRI WULANDARI, S.HUT., M.SI. (KEPALA PUSAT PENGEMBANGAN MITIGASI DAN ADAPTASI BENCANA HIDROMETEOROLOGI KEHUTANAN)
- DODI SUMARDI, S.HUT., M.T, M.PP. (KEPALA PUSAT PENGEMBANGAN SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT HUTAN)
- JOKO YUNIANTO, S.HUT., M.SI. (SEKRETARIS INSPEKTORAT JENDERAL)
- SRI SULTRARINI RAHAYU, S.HUT., M.P. (INSPEKTUR I)
- DR. NUR SUMEDI, S.PI., M.P. (INSPEKTUR II)
- ANDRI GUNAWAN, S.HUT., M.SI. (INSPEKTUR III)
- MOHAMAD ARIEF PRIANA, S.HUT., M.SI. (INSPEKTUR INVESTIGASI)
- HERBAN HERYANDANA, S.HUT., M.SC. (SEKRETARIS DIREKTORAT JENDERAL PLANOLOGI KEHUTANAN)
- DR. R AGUS BUDI SANTOSA, S.HUT, M.T. (DIREKTUR INVENTARISASI DAN PEMANTAUAN SUMBER DAYA HUTAN)
- DONNY AUGUST SATRIAYUDHA DWI HATMANTO, S.HUT., M.SI. (DIREKTUR PENGUKUHAN KAWASAN HUTAN)
- IR. ROOSI TJANDRAKIRANA, M.SE (DIREKTUR RENCANA, PERUBAHAN KAWASAN HUTAN DAN PEMBENTUKAN WILAYAH PENGELOLAAN HUTAN)
- DONI SRI PUTRA, S.HUT., M.E. (DIREKTUR PENGGUNAAN KAWASAN HUTAN)
- DR. IR. AMMY NURWATI, M.M. (SEKRETARIS DIREKTORAT JENDERAL KONSERVASI SUMBER DAYA ALAM DAN EKOSISTEM)
- AHMAD MUNAWIR, S.HUT., M.SI (DIREKTUR PERENCANAAN KONSERVASI)
- SAPTO AJI PRABOWO, S.HUT, M.SI. (DIREKTUR KONSERVASI KAWASAN)
- NUNU ANUGRAH, S.HUT., M.SC. (DIREKTUR KONSERVASI SPESIES DAN GENETIK)
- DR. NANDANG PRIHADI, S.HUT., M.SC. (DIREKTUR PEMANFAATAN JASA LINGKUNGAN)
- IR. JEFRY SUSYAFRIANTO, M.M. (DIREKTUR PEMULIHAN EKOSISTEM DAN BINA AREAL PRESERVASI)
- DR. MUHAMMAD ZAINAL ARIFIN, S.HUT., M.SI. (SEKRETARIS DIREKTORAT JENDERAL PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI DAN REHABILITASI HUTAN)
- NURUL IFTITAH, S.HUT., M.SI. (DIREKTUR PERENCANAAN DAN EVALUASI PENGELOLAAN DAERAH ALIRAN SUNGAI)
- BAGUS NOVIANTO, S.HUT.,M.P. (DIREKTUR PENGHIJAUAN DAN PERBENIHAN TANAMAN HUTAN)
- NIKOLAS NUGROHO SURJOBASUINDRO, S.HUT., M.T. (DIREKTUR REHABILITASI HUTAN
- IR. SRI HANDAYANINGSIH, M.SC. (DIREKTUR TEKNIK KONSERVASI TANAH DAN REKLAMASI HUTAN)
- DR. RISTIANTO PRIBADI, S.HUT., M.TOURISM. (DIREKTUR REHABILITASI MANGROVE)
- DR. MUCHAMAD SAPARIS SOEDARJANTO, S.SI., M.T. (SEKRETARIS DIREKTORAT JENDERAL PENGELOLAAN HUTAN LESTARI)
- CONSTANTIUS HENDRO WIDJANARKO, S.HUT. (DIREKTUR BINA RENCANA PEMANFAATAN HUTAN)
- ILHAM, S.T., M.T. (DIREKTUR BINA USAHA PEMANFAATAN HUTAN)
- IR. KHAIRI WENDA, M.SI. (DIREKTUR PENGENDALIAN USAHA PEMANFAATAN HUTAN)
- ADE MUKADI, S.HUT., M.SI. (DIREKTUR IURAN DAN PENATAUSAHAAN HASIL HUTAN)
- IR. ERWAN SUDARYANTO, M.M. (DIREKTUR BINA PENGOLAHAN DAN PEMASARAN HASIL HUTAN)
- ENIK EKO WATI, S.SI., M.E., M.SE. (SEKRETARIS DIREKTORAT JENDERAL PERHUTANAN SOSIAL)
- DR. MARCUS OCTAVIANUS SUSATYO, S.HUT., M.P. (DIREKTUR PENYIAPAN KAWASAN PERHUTANAN SOSIAL)
- JULMANSYAH, S.HUT., M.A.P. (DIREKTUR PENANGANAN KONFLIK TENURIAL DAN HUTAN ADAT)
- CATUR ENDAH PRASETIANI P, S.SI., M.T. (DIREKTUR PENGEMBANGAN USAHA PERHUTANAN SOSIAL)
- SYAFDA ROSWANDI, S.HUT., M.SI. (DIREKTUR PENGENDALIAN PERHUTANAN SOSIAL)
- LUKITA AWANG NISTYANTARA, S.HUT., M.SI. (SEKRETARIS DIREKTORAT JENDERAL PENEGAKAN HUKUM KEHUTANAN)
- YAZID NURHUDA, S.H., M.A. (DIREKTUR PENCEGAHAN DAN PENANGANAN PENGADUAN KEHUTANAN)
- ARDI RISMAN, S.HUT., M.T., M.PSC. (DIREKTUR PENGAWASAN, PENGENAAN SANKSI ADMINISTRATIF DAN KEPERDATAAN KEHUTANAN)
- RUDIANTO SARAGIH NAPITU, S.S.I, M.SI. (DIREKTUR PENINDAKAN PIDANA KEHUTANAN)
- IR. THOMAS TANDI BUA AMBORYAMAN, M.SC. (DIREKTUR PENGENDALIAN KEBAKARAN HUTAN)
- SUHARYONO, S.H., M.SI. (DIREKTUR PENDAYAGUNAAN SUMBER DAYA DAN PENGAMANAN HUTAN)
- DR. U. MAMAT RAHMAT, S.HUT., M.P. (SEKRETARIS BADAN PENYULUHAN DAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA)
- WAHJU RUDIANTO, S.PI., M.SI (KEPALA PUSAT PENYULUHAN KEHUTANAN)
- DR. TUTI HERAWATI, S.HUT., M.SI. (KEPALA PUSAT PERENCANAAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA)
- DR. IR. KUSDAMAYANTI, M.SI (KEPALA PUSAT PENDIDIKAN DAN PELATIHAN SUMBER DAYA MANUSIA)
- LUCKMI PURWANDARI, ST., M.SI. (KEPALA PUSAT PENGEMBANGAN GENERASI PELESTARI HUTAN). ***